Bank Soal Fisika SMA Periode Gerak Harmonik Sederhana (GHS)

Soal

Pilgan

Perhatikan gambar berikut.

Yaya tidak sengaja menyenggol sebuah lapu gantung yang ada di dapur dan menyebabkan lampu gantung tersebut berosilasi harmonik sederhana. Lampu gantung tersebut terdiri atas tali kabel sepanjang 250 cm dan lampu bermassa 20 gram. Jika massa tali kabel diabaikan dan percepatan gravitasi adalah 10 m/s2, maka besar periode osilasi lampu gantung adalah .... ()

A

 s

B

 s

C

 s

D

 s

E

 s

Pembahasan:

Diketahui:

Gambar lampu gantung.

Panjang tali kabel ll = 250 cm = 2,5 m

Massa lampu mm = 20 gram = 0,02 kg

Percepatan gravitasi gg = 10 m/s2

π=3,14\pi=3,14

Ditanya:

Periode osilasi lapu gantung T=T=?

Dijawab:

Periode getaran adalah seberapa lama waktu yang dibutuhkan oleh suatu benda yang bergerak harmonik untuk menyelesaikan satu siklusnya. Gerak osilasi oleh lampu gantung merupakan salah satu contoh gerak harmonik sederhana pada bandul. Periode gerak harmonik pada bandul sederhana dapat dicari melalui persamaan berikut.

T =2πlgT\ =2\pi\sqrt{\frac{l}{g}}

Dimana ll merupakan panjang bandul dan gg merupakan percepatan gravitasi.

Sehingga, periode osilasi lampu gantung adalah sebagai berikut.

T=2πlgT=2\pi\sqrt{\frac{l}{g}}

T=2(3,14)2,510T=2\left(3,14\right)\sqrt{\frac{2,5}{10}}

T=6,280,25T=6,28\sqrt{0,25}

T=6,28(0,5)T=6,28\left(0,5\right)

T=3,14T=3,14 s

T=πT=\pi s

Jadi, besar periode osilasi lampu gantung adalah π\pi s.

Video
13 Agustus 2020
Pengukuran | IPA | Kelas VII
Rangkuman

Siswa

Ingin latihan soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Guru

Ingin akses bank soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Soal Populer Hari Ini

Cek Contoh Kuis Online

Kejar Kuis

Cek Contoh Bank Soal

Kejar Soal