Kurikulum Merdeka

Pelatihan Bedah Kurikulum Merdeka, Tangerang Selatan (Juni 2022)
Kenapa Penting? Kurikulum Merdeka akan menjadi wajib di tahun 2024, dan banyak sekolah sudah mulai melaksanakan IKM (Implementasi Kurikulum Merdeka). Semua jajaran sekolah di Indonesia perlu mulai mempersiapkan diri untuk mengadopsi Kurikulum Merdeka.
Tujuan Pelatihan
  • Guru mengetahui perubahan di dunia pendidikan Indonesia lewat Merdeka Belajar dan Kurikulum Merdeka
  • Guru mendapatkan gambaran aktivitas yang akan dilakukan ketika melaksanakan Kurikulum Merdeka
Metode Pelatihan
  • Penyampaian teori: Merdeka Belajar; Kurikulum Merdeka; Pelaksanaan Intrakurikuler di Sekolah; Pelaksanaan P5; Dampak pada Tugas Guru
  • Evaluasi: Pre-assessment dan post-assessment melalui Google Form
  • Laporan manajemen: Indikator penguasaan, evaluasi keseluruhan, saran selanjutnya
Indikator Penguasaan
  • Merdeka Belajar
  • Kurikulum Merdeka
  • Pelaksanaan Intrakurikuler di Sekolah
  • Pelaksanaan P5
  • Dampak pada Tugas Guru
Pelatihan Profil Pelajar Pancasila, Jakarta (Juni 2022)
Kenapa Penting? Profil Pelajar Pancasila memegang peran yang sangat penting dalam pendidikan di Indonesia, terutama perwujudannya dalam Kurikulum Merdeka. Pengembangan Pelajar Pancasila dilakukan lewat mata pelajaran, proyek kokurikuler, ekstrakurikuler, serta budaya sekolah.
Tujuan Pelatihan
  • Guru mengetahui peran Profil Pelajar Pancasila dalam Kurikulum Merdeka
  • Guru memahami dampak Profil Pelajar Pancasila pada tugas-tugas guru di sekolah
Metode Pelatihan
  • Penyampaian teori: Pancasila dalam Pendidikan; Profil Pelajar Pancasila; Penerapan pada Kurikulum Merdeka; Dampak pada Tugas Guru
  • Praktik: Melakukan identifikasi tema, dimensi, elemen, sub-elemen yang sesuai
  • Evaluasi: Feedback praktik secara pribadi
  • Laporan manajemen: Indikator penguasaan, evaluasi keseluruhan, saran selanjutnya
Indikator Penguasaan
  • Kesesuaian Topik
  • Kesesuaian Dimensi
  • Kesesuaian Elemen
  • Kesesuaian Sub-Elemen
Pelatihan Memodifikasi Alur Tujuan Pembelajaran, Tangerang (Juli 2022)
Kenapa Penting? Untuk sekolah-sekolah yang memilih opsi IKM (Implementasi Kurikulum Merdeka) Mandiri Berubah, guru-guru diharapkan dapat menemukan, memilih, dan memodifikasi Alur Tujuan Pembelajaran hingga sesuai diterapkan di dalam kelas.
Tujuan Pelatihan
  • Guru memahami prinsip modifikasi Alur Tujuan Pembelajaran dalam Kurikulum Merdeka
  • Guru dapat memodifikasi Alur Tujuan Pembelajaran sesuai kebutuhan di kelas
Metode Pelatihan
  • Penyampaian teori: Capaian Pembelajaran; Konsep Alur Tujuan Pembelajaran; Konsep Tujuan Pembelajaran; Langkah-langkah Modifikasi Alur Tujuan Pembelajaran
  • Praktik: Melakukan modifikasi Alur Tujuan Pembelajaran
  • Evaluasi: Feedback praktik secara pribadi
  • Laporan manajemen: Indikator penguasaan, evaluasi keseluruhan, saran selanjutnya
Indikator Penguasaan
  • Kejelasan Penulisan
  • Kesesuaian Modifikasi
  • Kesinambungan Alur
Pelatihan Memodifikasi Modul Ajar, Jakarta (11 Juli 2022)
Kenapa Penting? Untuk sekolah-sekolah yang memilih opsi IKM (Implementasi Kurikulum Merdeka) Mandiri Berubah, guru-guru diharapkan dapat menemukan, memilih, dan memodifikasi Modul Ajar hingga sesuai diterapkan di dalam kelas.
Tujuan Pelatihan
  • Guru memahami prinsip modifikasi Modul Ajar dalam Kurikulum Merdeka
  • Guru dapat memodifikasi Modul Ajar sesuai kebutuhan di kelas
Metode Pelatihan
  • Penyampaian teori: Konsep Modul Ajar; Komponen Modul Ajar; Langkah-langkah Modifikasi Modul Ajar
  • Praktik: Melakukan modifikasi Modul Ajar
  • Evaluasi: Feedback praktik secara pribadi
  • Laporan manajemen: Indikator penguasaan, evaluasi keseluruhan, saran selanjutnya
Indikator Penguasaan
  • Kontekstualisasi
  • Kejelasan Penulisan
  • Kelengkapan Modifikasi
  • Kesinambungan Modul Ajar
  • Orientasi pada Siswa
Pelatihan Pengenalan dan Micro Teaching P5, Jakarta (Juli 2022)
Kenapa Penting? P5 mendapatkan alokasi khusus, yaitu minimum 20 - 30 % dari total jam pelajaran per tahun, untuk dilaksanakan dalam Kurikulum Merdeka. Aktivitas proyek ini merupakan bagian penting dalam upaya pengembangan Profil Pelajar Pancasila di sekolah.
Tujuan Pelatihan
  • Guru memahami peran P5 dalam Kurikulum Merdeka
  • Guru memahami pengertian, manfaat, langkah-langkah P5
  • Guru memahami alur penerapan P5 Kurikulum Merdeka di tingkat sekolah
Metode Pelatihan
  • Penyampaian teori: Profil Pelajar Pancasila; Pembelajaran Berbasis Proyek; Penerapan P5 di Sekolah; Contoh Pelaksanaan Proyek; Strategi Manajemen Proyek
  • Praktik: Mengenalkan proyek dan melakukan refleksi pembelajaran; Melakukan modifikasi modul proyek
  • Evaluasi: Feedback praktik secara pribadi
  • Laporan manajemen: Indikator penguasaan, evaluasi keseluruhan, saran selanjutnya
Indikator Penguasaan
  • Penguasaan Konsep
  • Orientasi pada Anak
  • Komunikasi yang Efektif
  • Sikap Kolaboratif
  • Ketercapaian Tujuan

Merdeka Belajar

6. Mahir Membuat Soal AKM Literasi

Pelatihan AKM Literasi, Jakarta (September 2021)
Kenapa Penting? Mulai tahun ajaran 2021/2022, AKM, beserta survei karakter dan survei lingkungan belajar, mulai menggantikan UN sebagai standar asesmen kualitas pembelajaran di sekolah.
Tujuan Pelatihan
  • Guru memahami prinsip membuat soal AKM Literasi
  • Guru dapat membuat soal AKM Literasi sesuai kriteria Pusmenjar
Metode Pelatihan
  • Penyampaian teori: Latar belakang; materi, konstruksi, bahasa; perjenjangan
  • Praktik: Membuat 3 soal AKM dengan tingkat kognitif yang berbeda
  • Evaluasi: Feedback praktik secara pribadi
  • Laporan manajemen: Indikator penguasaan, evaluasi keseluruhan, saran selanjutnya
Indikator Penguasaan
  • Konten
  • Konteks
  • Level Kognitif
  • Stimulus
  • Kebahasaan

7. Mahir Membuat Soal AKM Numerasi

Pelatihan AKM Numerasi, Jakarta (Maret 2022)
Kenapa Penting? Mulai tahun ajaran 2021/2022, AKM, beserta survei karakter dan survei lingkungan belajar, mulai menggantikan UN sebagai standar asesmen kualitas pembelajaran di sekolah.
Tujuan Pelatihan
  • Guru memahami prinsip membuat soal AKM Numerasi
  • Guru dapat membuat soal AKM Numerasi sesuai kriteria Pusmenjar
Metode Pelatihan
  • Penyampaian teori: Latar belakang; materi, konstruksi, bahasa; perjenjangan
  • Praktik: Membuat 3 soal AKM dengan tingkat kognitif yang berbeda
  • Evaluasi: Feedback praktik secara pribadi
  • Laporan manajemen: Indikator penguasaan, evaluasi keseluruhan, saran selanjutnya
Indikator Penguasaan
  • Konten
  • Konteks
  • Level Kognitif
  • Stimulus
  • Kebahasaan

8. Mahir Menyusun RPP 1-Halaman dengan Prinsip Merdeka Belajar

Pelatihan RPP 1-Lembar, Jakarta (Maret 2022)
Kenapa Penting? Sebagai bagian dari Merdeka Belajar yang diberlakukan mulai tahun ajaran 2021/2022, RPP akan dipadatkan dan disederhanakan menjadi 1 lembar.
Tujuan Pelatihan
  • Guru memahami prinsip RPP 1-halaman
  • Guru mengetahui inovasi apa saja yang bisa diterapkan pada RPP 1-halaman
  • Guru dapat membuat RPP 1-halaman yang efektif
Metode Pelatihan
  • Penyampaian teori: Latar belakang; variasi jenis video pembelajaran; langkah-langkah dalam produksi video; fitur dan mekanisme unggah dan edit setting di kanal YouTube; demo; praktik baik
  • Praktik: Membuat 1 RPP
  • Evaluasi: Feedback praktik secara pribadi
  • Laporan manajemen: Indikator penguasaan, evaluasi keseluruhan, saran selanjutnya
Indikator Penguasaan
  • Tujuan Pembelajaran
  • Kegiatan Inti
  • Penilaian
  • Kebahasaan
  • Inovasi

9. Memperkenalkan Pembelajaran Project-Based Learning di Kelas

Pelatihan PjBL, Jakarta (November 2021)
Kenapa Penting? Project-Based Learning (PjBL) mulai diberikan lebih banyak fokus dalam Merdeka Belajar, sebagai bagian dari asesmen siswa yang berasal dari portofolio.
Tujuan Pelatihan
  • Guru memahami prinsip dan penerapan PjBL di kelas
  • Guru mengetahui cara merencanakan PjBL
  • Guru mengetahui cara mengawasi pelaksanaan PjBL
  • Guru mengetahui cara menilai hasil PjBL
Metode Pelatihan
  • Penyampaian teori: Latar belakang; prinsip dan tahap-tahap dalam PBL; case study; praktik baik
  • Evaluasi: Post-assessment dengan Google Form
  • Laporan manajemen: Indikator penguasaan, evaluasi keseluruhan, saran selanjutnya
Indikator Penguasaan
  • Pertanyaan Penting
  • Perencanaan
  • Pelaksanaan
  • Penilaian dan Evaluasi
Pelatihan Bernalar Kritis, Jakarta (Maret 2022)
Kenapa Penting? Bernalar kritis adalah salah satu dari keterampilan 4C (keterampilan abad 21) yang perlu dimiliki siswa dan juga bagian dari Profil Pelajar Pancasila.
Tujuan Pelatihan
  • Guru memahami prinsip bernalar kritis dan kegunaannya
  • Guru memahami strategi mengasah kemampuan bernalar kritis siswa di kelas
  • Guru mengetahui prinsip membuat soal HOTS
Metode Pelatihan
  • Penyampaian teori: Latar belakang; prinsip dan sikap-sikap bernalar kritis; prinsip membuat soal HOTS; praktik baik
  • Evaluasi: Post-assessment dengan Google Form
  • Laporan manajemen: Indikator penguasaan, evaluasi keseluruhan, saran selanjutnya
Indikator Penguasaan
  • Mengenali Soal HOTS
  • Aktivitas dalam Kelas
  • Aktivitas luar Kelas

Pendampingan P5

11. Pendampingan P5 (Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila)

Pelatihan AKM Literasi, Jakarta (September 2021)
Kenapa Penting? Masih banyak pendidik yang salah paham tentang pelaksanaan P5 sebagai proyek biasa, atau kebingungan untuk memulainya. Tim proyek perlu pemahaman konsep dan pedoman praktis dalam merencanakan, melaksanakan, dan mengevaluasi pelaksanaan P5 yang sesuai dengan tujuan pengembangan sikap Profil Pelajar Pancasila.
Tujuan Pendampingan
  • Tim proyek memahami konsep Profil Pelajar Pancasila dan P5
  • Tim proyek mengambil keputusan yang sesuai dalam penentuan jadwal, peran tim proyek, tema/topik proyek
  • Tim proyek dapat memodifikasi referensi modul proyek hingga sesuai dengan kondisi sekolah dan siswa
  • Tim proyek melaksanakan aktivitas proyek sesuai rencana dalam modul proyek dan melakukan dokumentasi yang rapi
  • Tim proyek melakukan refleksi agar pelaksanaan proyek berikutnya berjalan lebih baik dan sesuai tujuan
Metode Pendampingan
  • Penyampaian teori: Latar belakang; Profil Pelajar Pancasila; Project-Based Learning; tema proyek; modul proyek; rapor proyek
  • Praktik: Memilih tema dan tim fasilitator; menentukan jadwal pelaksanaan; memilih dan memodifikasi modul proyek; melaksanakan proyek; mengevaluasi dan merefleksi pelaksanaan proyek
  • Evaluasi: Memeriksa dokumentasi dan memberikan saran
  • Laporan manajemen: Indikator penguasaan, evaluasi keseluruhan, saran selanjutnya
Indikator Penguasaan
  • Teamwork
  • Manajemen waktu
  • Fasilitasi proyek
  • Hasil akhir proyek
  • Rapor proyek

Multimedia

12. Membuat Video Pembelajaran dengan Filmora

Karya Praktik Pelatihan Video Pembelajaran dengan Filmora, Jakarta (Oktober 2021)
Kenapa Penting? Di masa blended learning, guru perlu membuat media pembelajaran lebih menarik agar mencegah kebosanan dan kurangnya motivasi siswa untuk belajar.
Tujuan Pelatihan
  • Guru mengenal variasi video pembelajaran yang bisa dibuat
  • Guru mengetahui prinsip membuat rekaman yang berkualitas
  • Guru dapat mengaplikasikan langkah-langkah membuat video yang efektif
  • Guru mengetahui sumber referensi untuk menemukan materi audiovisual yang gratis dan berkualitas
  • Guru menguasai pengoperasian fitur-fitur dasar Filmora
Metode Pelatihan
  • Penyampaian teori: Latar belakang; variasi jenis video pembelajaran; langkah-langkah dalam produksi video; demo; praktik baik
  • Praktik: Mengambil rekaman dan mengedit 1 video durasi maks 6 menit
  • Evaluasi: Feedback praktik secara pribadi
  • Laporan manajemen: Indikator penguasaan, evaluasi keseluruhan, saran selanjutnya
Indikator Penguasaan
  • Kemampuan mengoperasikan Software
  • Rancangan Skenario dan Skrip yang Baik
  • Konsep Editing yang Baik
  • Copyright

13. Membuat Media Pembelajaran dengan Canva

Pelatihan Media Pembelajaran, Jakarta (Oktober 2021)
Kenapa Penting? Di masa blended learning, guru perlu membuat media pembelajaran lebih menarik agar mencegah kebosanan dan kurangnya motivasi siswa untuk belajar.
Tujuan Pelatihan
  • Guru mengenal variasi grafis pembelajaran yang bisa dibuat
  • Guru mengetahui prinsip desain yang baik
  • Guru mengetahui sumber referensi untuk menemukan materi grafis yang gratis dan berkualitas
  • Guru menguasai pengoperasian fitur-fitur dasar Canva
Metode Pelatihan
  • Penyampaian teori: Latar belakang; variasi jenis video pembelajaran; langkah-langkah dalam produksi video; demo; praktik baik
  • Praktik: Membuat infografis 1 lembar dengan mengaplikasikan prinsip-prinsip desain yang baik
  • Evaluasi: Feedback praktik secara pribadi
  • Laporan manajemen: Indikator penguasaan, evaluasi keseluruhan, saran selanjutnya
Indikator Penguasaan
  • Kemampuan mengoperasikan Software
  • Rancangan Konten yang Efektif dan Menarik
  • Konsep Desain yang Baik
  • Copyright
Pelatihan Media Pembelajaran, Jakarta (November 2021)
Kenapa Penting? Di masa blended learning, guru perlu membuat media pembelajaran lebih menarik agar mencegah kebosanan dan kurangnya motivasi siswa untuk belajar.
Tujuan Pelatihan
  • Guru mengenal variasi video pembelajaran yang bisa dibuat
  • Guru mengetahui prinsip membuat rekaman yang berkualitas
  • Guru mengetahui sumber referensi untuk menemukan materi audiovisual yang gratis dan berkualitas
  • Guru menguasai prinsip dan teknis manajemen YouTube yang baik
Metode Pelatihan
  • Penyampaian teori: Latar belakang; variasi jenis video pembelajaran; langkah-langkah dalam produksi video; fitur dan mekanisme unggah dan edit setting di kanal YouTube; demo; praktik baik
  • Praktik: Mengambil rekaman dan mengunggah video di kanal YouTube pribadi
  • Evaluasi: Feedback praktik secara pribadi
  • Laporan manajemen: Indikator penguasaan, evaluasi keseluruhan, saran selanjutnya
Indikator Penguasaan
  • Kemampuan Mengatur Konten dengan Efektif di Kanal YouTube
  • Rancangan Skenario dan Skrip yang Baik
  • Konsep Desain yang Baik
  • Copyright
Pelatihan Media Pembelajaran, Jakarta (September 2021)
Kenapa Penting? Di masa blended learning, guru perlu membuat media pembelajaran lebih menarik agar mencegah kebosanan dan kurangnya motivasi siswa untuk belajar.
Tujuan Pelatihan
  • Guru mengetahui fitur-fitur tingkat lanjut Powerpoint
  • Guru dapat mengaplikasikan fitur-fitur tingkat lanjut Powerpoint dalam presentasi yang powerful
  • Guru mengetahui prinsip desain yang baik
  • Guru mengetahui sumber referensi untuk menemukan materi grafis yang gratis dan berkualitas
Metode Pelatihan
  • Penyampaian teori: Latar belakang; fitur-fitur tingkat lanjut Powerpoint; prinsip menggunakan fitur-fitur Powerpoint; demo; praktik baik
  • Praktik: Membuat 1 presentasi Powerpoint dengan menggunakan fitur-fitur tingkat lanjut
  • Evaluasi: Feedback praktik secara pribadi
  • Laporan manajemen: Indikator penguasaan, evaluasi keseluruhan, saran selanjutnya
Indikator Penguasaan
  • Kemampuan Menggunakan Fitur-fitur Tingkat Lanjut
  • Rancangan Presentasi yang Efektif dan Menarik
  • Konsep Desain yang Baik
  • Copyright

Kepala Sekolah

Pelatihan Bedah Kurikulum Merdeka, Tangerang Selatan (Juni 2022)
Kenapa Penting? Kurikulum Merdeka akan menjadi wajib di tahun 2024, dan banyak sekolah sudah mulai melaksanakan IKM (Implementasi Kurikulum Merdeka). Semua jajaran sekolah di Indonesia perlu mulai mempersiapkan diri untuk mengadopsi Kurikulum Merdeka.
Tujuan Pelatihan
  • Kepala sekolah mengetahui perubahan di dunia pendidikan Indonesia lewat Merdeka Belajar dan Kurikulum Merdeka
  • Kepala sekolah mendapatkan gambaran aktivitas yang akan dilakukan ketika melaksanakan Kurikulum Merdeka
Metode Pelatihan
  • Penyampaian teori: Merdeka Belajar; Kurikulum Merdeka; Pelaksanaan Intrakurikuler di Sekolah; Pelaksanaan P5; Dampak pada Tugas Kepala Sekolah
  • Praktik: Kelompok dan individu
  • Refleksi dan Sharing:Hasil praktik; pengalaman di sekolah; tanya jawab
Indikator Penguasaan
  • Merdeka Belajar
  • Kurikulum Merdeka
  • Pelaksanaan Intrakurikuler di Sekolah
  • Pelaksanaan P5
  • Dampak pada Tugas Kepala Sekolah
Pelatihan Komunikasi Coach, Jakarta (Februari 2022)
Kenapa Penting? Peran kepala sekolah dalam Merdeka Belajar sangatlah penting sebagai pemimpin pembelajaran, sehingga keterampilan komunikasi seorang coach (pelatih) perlu dikuasai
Tujuan Pelatihan
  • Kepala sekolah memahami dan bisa melakukan gaya komunikasi coach
  • Kepala sekolah dapat menerapkan gaya komunikasi coach pada warga sekolah ketika melaksanakan berbagai agenda sekolah
Metode Pelatihan
  • Penyampaian teori: Konsep umum; ciri khas gaya komunikasi coach; penerapan gaya komunikasi coach
  • Praktik: Kelompok dan Individu
  • Refleksi dan sharing: Hasil praktik; pengalaman di sekolah; tanya jawab
Indikator Penguasaan
  • Meletakkan jabatan
  • Tanya jawab
  • Sudut pandang yang lebih luas
  • Mindset, personality, skill
  • Orientasi masa kini dan masa depan

Testimonial

Pak Syamsudin, Kepala Sekolah SDS Muhammadiyah 06
Pak Nurman, Kepala Sekolah SMKS Bakti Idhata
Bu Ita, Guru SDS Muhammadiyah 06
Bu Nurhasanah, Guru MTs Al Hamid
Bu Dian Dwi Utami, Guru SMP Al Wathoniyah 9
Pak Yohanis , Guru SDIT Daarul Hasanah

Video Pelatihan

PISA
AKM

Selain Pelatihan Premium, kami menyelenggarakan event publik yang dapat diikuti secara gratis: Webinar, Facebook Live, TeleTalk. Untuk informasi lebih lanjut, cek Kejar Event.