Bank Soal Biologi SMA Organ pada Tumbuhan

Soal

Pilgan

Berdasarkan sifat dinding buahnya, buah di bawah ini termasuk ke dalam ....

sumber: idntimes.com

A

buah kering pecah

B

buah kering tidak pecah

C

buah berdaging

D

buah basah

E

tidak ada jawaban yang benar

Pembahasan:

Buah merupakan perkembangan lebih lanjut dari bakal buah. Buah pada gambar di atas adalah buah kedelai yang termasuk buah kering pecah. Pada buah tipe ini eksokarpiumnya berkarakteristik seperti sklerenkim. Penanda lainnya dari buah kering pecah adalah buahnya berisi lebih dari satu biji. Perubahan warna buah dari hijau menjadi cokelat pada kedelai terjadi karena kloroplas bertransformasi menjadi kromoplas.

Jadi buah tersebut termasuk ke dalam buah kering pecah.


*Buah kering tidak pecah adalah buah yang berisi satu biji, dan tidak pecah saat matang. Contohnya padi dan jagung.

*Buah berdaging adalah tipe buah yang dinding buahnya tebal berdaging. Contohnya mentimun.

K13 Kelas XI Biologi Biologi Jaringan dan Organ Tumbuhan Organ pada Tumbuhan Skor 1
LOTS Mengetahui
Video
22 September 2020
Klasifikasi Makhluk Hidup | IPA | Kelas VII
Rangkuman

Siswa

Ingin latihan soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Guru

Ingin akses bank soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Soal Populer Hari Ini

Cek Contoh Kuis Online

Kejar Kuis

Cek Contoh Bank Soal

Kejar Soal