Bank Soal Matematika SMP Konsep dan Pengumpulan Data

Soal

Pilgan

Data di bawah ini merupakan data kuantitatif, kecuali ....

A

nilai ujian nasional siswa SMP di Aceh

B

tinggi badan siswa SMP di Papua

C

golongan darah siswa SMP di Flores

D

penghasilan orang tua siswa SMP di Balikpapan

Pembahasan:

Data kuantitatif adalah data yang diperoleh dari hasil pengukuran berupa angka sedangkan data kualitatif adalah data yang diperoleh dari hasil pengamatan sifat atau keadaan suatu obyek (bukan berupa angka).

* Nilai ujian nasional siswa SMP di Aceh.

Jawaban benar.

* Tinggi badan siswa SMP di Papua.

Jawaban benar.

* Golongan darah siswa SMP di Flores.

Jawaban salah, seharusnya data kualitatif.

* Penghasilan orang tua siswa SMP di Balikpapan.

Jawaban benar.

K13 Kelas VII Matematika Statistika Penyajian dan Pengolahan Data Konsep dan Pengumpulan Data Skor 1
Konsep LOTS
Video
16 Maret 2020
Sudut | Matematika | Kelas IV
Rangkuman
08 April 2020
Bangun Datar | Matematika | Kelas 4 | Tema 4 Berbagai Pekerjaan | Subtema 1 Jenis-jenis pekerjaan...

Siswa

Ingin latihan soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Guru

Ingin akses bank soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Soal Populer Hari Ini

Cek Contoh Kuis Online

Kejar Kuis

Cek Contoh Bank Soal

Kejar Soal