Bank Soal Biologi SMA Protozoa

Soal

Pilgan

Tempat hidup Ciliata seperti gambar di bawah ini adalah ....

Klasifikasi Protozoa | Berbagi Ilmu

sumber: arisudev.wordpress.com

A

air tawar yang tergenang

B

air laut

C

perairan payau

D

parasit pada ikan

E

parasit pada tubuh manusia

Pembahasan:

Ciliata merupakan Protozoa dengan silia yang digunakan sebagai alat pergerakan. Gambar di atas adalah Ciliata jenis Stentor sp. yang berbentuk seperti terompet dengan barisan silia yang rapat pada mulutnya dan memiliki tangkai yang melekat pada suatu substrat. Ciliata jenis ini banyak hidup di sawah atau air tawar yang menggenang dan banyak bahan organik.

Jadi tempat hidup Ciliata seperti gambar pada soal adalah air tawar yang tergenang.

Video
22 September 2020
Klasifikasi Makhluk Hidup | IPA | Kelas VII
Rangkuman

Siswa

Ingin latihan soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Guru

Ingin akses bank soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Soal Populer Hari Ini

Cek Contoh Kuis Online

Kejar Kuis

Cek Contoh Bank Soal

Kejar Soal