Bank Soal Biologi SMA Jaringan pada Tumbuhan

Soal

Pilgan

Duri yang dimiliki tanaman di bawah ini disebut juga dengan istilah ....

sumber: indozone.id

A

emergensia

B

spina

C

trikoma

D

stomata

E

lentisel

Pembahasan:

Gambar di atas adalah tanaman mawar yang memiliki duri tempel atau emergensia. Bedanya dengan spina, duri tempel ini terbentuk dari jaringan epidermis dan jaringan bawah epidermis dan bukan terbentuk dari jaringan stele. Istilah emergensia ini disebut juga spina palsu.

Jadi duri pada tanaman tersebut disebut juga dengan istilah emergensia.


*Spina adalah tonjolan pada permukaan epidermis batang yang terbentuk dari jaringan stele.

*Trikoma adalah rambut-rambut halus yang terdapat pada permukaan batang atau daun.

*Stomata atau mulut daun untuk pertukaran udara.

*Lentisel adalah celah pada batang untuk pertukaran udara.

K13 Kelas XI Biologi Biologi Jaringan dan Organ Tumbuhan Jaringan pada Tumbuhan Skor 2
LOTS
Video
21 Februari 2022
Jaringan pada Tumbuhan | Biologi | Kelas XI
Rangkuman

Siswa

Ingin latihan soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Guru

Ingin akses bank soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Soal Populer Hari Ini

Cek Contoh Kuis Online

Kejar Kuis

Cek Contoh Bank Soal

Kejar Soal