Bank Soal Biologi SMA Penemuan, Tipe, Ukuran, dan Komponen Kimiawi Sel

Soal

Pilgan

Pada sel prokariotik, organel atau area di sitoplasma yang berperan dalam menyimpan material genetik adalah ....

A

nukleoid

B

nukleus

C

dinding sel

D

membran inti

E

flagela

Pembahasan:

Nukleoid adalah organel atau area di sitoplasma yang berperan dalam menyimpan material genetik yang biasanya dimiliki oleh prokariotik. Nukleoid ini berbeda dengan nukleus karena tidak memiliki membran inti. Pada nukleoid ini, selain DNA, juga ditemukan RNA dan protein.

ONE WORLD ONE DREAM: STRUKTUR BAKTERI

sumber: ellenrahayu.blogspot.com

Jadi pada prokariotik, organel atau area di sitoplasma yang berperan dalam menyimpan material genetik adalah nukleoid.


*Nukleus tidak dimiliki oleh sel prokariotik.

*Dinding sel pada bakteri berfungsi untuk pelindung, pemberi bentuk, dan jalan keluar masuk molekul-molekul.

*Flagela berfungsi untuk pergerakan sel.

*Membran inti tidak dimiliki oleh sel prokariotik.

K13 Kelas XI Biologi Biologi Sel Penemuan, Tipe, Ukuran, dan Komponen Kimiawi Sel Skor 2
Memahami LOTS
Video
22 September 2020
Klasifikasi Makhluk Hidup | IPA | Kelas VII
Rangkuman

Siswa

Ingin latihan soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Guru

Ingin akses bank soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Soal Populer Hari Ini

Cek Contoh Kuis Online

Kejar Kuis

Cek Contoh Bank Soal

Kejar Soal