Bank Soal IPA SD Peredaran Darah pada Manusia

Soal

Pilgan

Dalam peredaran darah besar, darah yang dipompa dari bilik kiri ke seluruh tubuh banyak mengandung ....

A

karbon dioksida

B

oksigen

C

zat sisa

D

hormon

Pembahasan:

Dalam peredaran darah besar, darah yang dipompa dari bilik kiri ke seluruh tubuh banyak mengandung oksigen. Zat oksigen dibutuhkan oleh sel-sel tubuh dalam proses metabolisme agar dapat menghasilkan energi. Setelah melepas oksigen, darah dipompa kembali ke jantung sambil mengikat karbon dioksida. Secara ringkas, peredaran darah besar adalah sebagai berikut:

Jantung – Seluruh tubuh (selain paru-paru) – Jantung

K13 Kelas V IPA Biologi Organ Peredaran Darah Peredaran Darah pada Manusia Skor 2
LOTS Memahami
Video
16 Maret 2020
Peredaran Darah pada Manusia | IPA | Kelas V
Rangkuman
17 Agustus 2020
Bab 5 | Peredaran Darah pada Manusia | IPAS | Kelas 5

Siswa

Ingin latihan soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Guru

Ingin akses bank soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Soal Populer Hari Ini

Cek Contoh Kuis Online

Kejar Kuis

Cek Contoh Bank Soal

Kejar Soal