Bank Soal IPA SMP Jenis Zat Adiktif

Soal

Pilgan

Banyak faktor yang dapat mengakibatkan seorang remaja terjerumus pada penyalahgunaan narkoba, misalnya ....

A

 rasa capek

B

pusing

C

gagal ginjal

D

rasa ingin tahu

Pembahasan:

Masa remaja adalah masa yang krusial. Pada masa ini adalah masa rawan yang harus memiliki perhatian lebih dari orang tua. Rasa ingin tahu yang besar dapat membuat mereka terjebak pada penyalahgunaan narkoba. Rasa ingin tahu itu biasanya mereka penuhi dengan cara mencoba menggunakan narkoba, mulai dari rasa coba-coba yang akan membuat para remaja merasa puas sehingga tidak hanya coba-coba namun bisa jadi kecanduan. Faktor lain yang dapat menyebabkan pemuda terjerumus pada penyalahgunaan narkoba antara lain, ikutan teman, kurangnya pengetahuan tentang bahaya narkoba.

Video
14 Desember 2020
Jenis Zat Adiktif | IPA | Kelas VIII
Rangkuman
28 Mei 2020
Bab 5 | Bagian Tubuh Hewan | IPA | Kelas 4

Siswa

Ingin latihan soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Guru

Ingin akses bank soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Soal Populer Hari Ini

Cek Contoh Kuis Online

Kejar Kuis

Cek Contoh Bank Soal

Kejar Soal