Bank Soal Matematika SMP Koordinat Kartesius

Soal

Pilgan

Perhatikanlah gambar koordinat titik di bawah ini!

Di antara titik-titik tersebut, titik mana sajakah yang dapat saling membentuk segitiga siku-siku sama kaki?

A

EFG

B

EHI

C

BFA

D

BCE

Pembahasan:

Sebelumnya, kita tentu perlu mengetahui sifat-sifat yang dimiliki oleh segitiga siku-siku sama kaki.

Sifat segitiga siku-siku sama kaki :

  • Memiliki sudut siku-siku pada salah satu sudutnya
  • Memiliki dua sisi yang sama panjang, dimana keduanya merupakan sisi yang mengapit sudut siku-siku pada segitiga.

Bedasarkan sifat-sifat tersebut, pilihan pada jawaban yang memungkinkan untuk membentuk segitiga siku-siku dapat dipertimbangkan sebagai berikut,

  • EFG

EFG merupakan segitiga sembarang

  • EHI

EHI merupakan segitiga sama kaki.

  • BFA

BFA merupakan segitiga sembarang.

  • BCE

BCE merupakan segitiga siku-siku sama kaki karena memiliki sifat-sifat yang diketahui sebelumnya.

Video
26 Juli 2020
Posisi Titik dan Bangun Datar | Matematika | Kelas VIII
Rangkuman
22 Februari 2021
Koordinat Kartesius | Matematika | Kelas 8 | KD 3.2 & KD 4.2

Siswa

Ingin latihan soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Guru

Ingin akses bank soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Soal Populer Hari Ini

Cek Contoh Kuis Online

Kejar Kuis

Cek Contoh Bank Soal

Kejar Soal