Bank Soal Kimia SMA Konsep dan Sifat Unsur Periode Keempat

Soal

Pilgan

Perhatikan tabel berikut ini!

Pasangan yang tepat antara ion logam transisi dengan warna yang dihasilkan yaitu ....

A

1a - 2b - 3c

B

1b - 2c - 3a

C

1c - 2a - 3b

D

1b - 2a - 3c

E

1c - 2b - 3a

Pembahasan:

Logam kromium (Cr) merupakan logam transisi periode keempat yang memiliki lebih dari satu bilangan oksidasi, yaitu +2, +3, dan +6. Hal ini disebabkan karena Cr memiliki subkulit 3d yang belum terisi penuh.

Orbital d dapat mengalami pemisahan (splitting) menjadi dua tingkat energi yang berbeda. Pemisahan ini menyebabkan terjadinya celah energi yang dapat menyerap panjang gelombang tertentu dari cahaya tampak. Panjang gelombang atau warna yang diserap adalah komplemennya. Jika celah energi menyerap warna merah, maka warna senyawa logam transisi yang terlihat adalah warna hijau.

Bilangan oksidasi yang berbeda akan memengaruhi besarnya celah energi yang terbentuk sehingga perubahan biloks dapat menyebabkan perubahan warna.

Berikut pasangan ion logam transisi dengan warna khasnya:

Jadi, pasangan yang tepat adalah 1c - 2a - 3b.

Video
10 April 2022
Konsep dan Sifat Unsur Periode Keempat | Kimia | Kelas XII
Rangkuman

Siswa

Ingin latihan soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Guru

Ingin akses bank soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Soal Populer Hari Ini

Cek Contoh Kuis Online

Kejar Kuis

Cek Contoh Bank Soal

Kejar Soal