Bank Soal Matematika SMP Operasi Hitung Bilangan Bulat

Soal

Pilgan

Pada sebuah pertandingan, dibuat peraturan bahwa jika menang mendapat nilai 55 dan jika kalah nilainya dikurangi 33. Untuk pertandingan yang seri tidak mendapat nilai. Sebuah regu mengikuti 1818 kali pertandingan dengan memperoleh nilai 3535 dan pernah kalah 55 kali. Berapa banyak regu tersebut mengalami kemenangan dan seri dalam pertandingan?

A

1010 kali dan 33 kali

B

77 kali dan 66 kali

C

88 kali dan 55 kali

D

55 kali dan 88 kali

Pembahasan:

Total nilai kalah == jumlah kalah ×3\times3

=5×3=5\times3

=15=15

Total nilai == total nilai menang - total nilai kalah

Total nilai menang == total nilai ++ total nilai kalah

=35+15=35+15

=50=50

Jumlah menang == total nilai menang ÷ 5\div\ 5

=50÷5=50\div5

=10=10

Jumlah seri == jumlah pertandingan - jumlah menang - jumlah kalah

=18105=18-10-5

=3=3

Jadi, banyak regu tersebut mengalami kemenangan dan seri dalam pertandingan adalah 1010 kali dan 33 kali.

Video
16 Maret 2020
Sudut | Matematika | Kelas IV
Rangkuman
08 April 2020
Bangun Datar | Matematika | Kelas 4 | Tema 4 Berbagai Pekerjaan | Subtema 1 Jenis-jenis pekerjaan...

Siswa

Ingin latihan soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Guru

Ingin akses bank soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Soal Populer Hari Ini

Cek Contoh Kuis Online

Kejar Kuis

Cek Contoh Bank Soal

Kejar Soal