Bank Soal Matematika SMP Sudut Pusat dan Sudut Keliling

Soal

Pilgan

Sebuah lingkaran berpusat di titik OO seperti gambar berikut.

Yang merupakan sudut keliling adalah ....

A

BOC\angle BOC

B

FHO\angle FHO

C

CAB\angle CAB

D

GDO\angle GDO

Pembahasan:

Sudut pusat adalah daerah sudut yang dibatasi oleh dua jari-jari lingkaran yang titik sudutnya merupakan titik pusat lingkaran.

Sudut keliling adalah sudut yang kaki sudutnya berhimpit dengan tali busur dan titik pusatnya berhimpit dengan suatu titik pada lingkaran.

Perhatikan gambar di bawah ini.

AOB\angle AOB adalah sudut pusat.

ACB\angle ACB adalah sudut keliling.


Dari soal didapatkan:

BOC, COD, FHO, GDO, BOD, BOH, COH, DOH, ACO\angle BOC,\ \angle COD,\ \angle FHO,\ \angle GDO,\ \angle BOD,\ \angle BOH,\ \angle COH,\ \angle DOH,\ \angle ACO merupakan sudut pusat karena sudut yang dibentuk oleh titik pusat dengan dua titik yang terletak pada lingkaran.

Sedangkan CAB\angle CAB merupakan sudut keliling karena sudut tersebut dibentuk oleh tiga titik yang terletak pada lingkaran.

Jadi, yang merupakan sudut keliling adalah CAB\angle CAB.

K13 Kelas VIII Matematika Geometri Lingkaran Sudut Pusat dan Sudut Keliling Skor 1
Konsep LOTS
Video
16 Maret 2020
Sudut | Matematika | Kelas IV
Rangkuman
08 April 2020
Bab 5 | Bangun Datar | Matematika | Kelas 4

Siswa

Ingin latihan soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Guru

Ingin akses bank soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Soal Populer Hari Ini

Cek Contoh Kuis Online

Kejar Kuis

Cek Contoh Bank Soal

Kejar Soal