Bank Soal Biologi SMA Cara Hidup dan Reproduksi Virus

Soal

Pilgan

Virus dengan gambar seperti di bawah ini memiliki kisaran inang berupa ....

BIOTECHNOLOGY MOLECULAR | Improve the knowledge by revealing untouch  information

A

Eschericia coli

B

Homo sapiens

C

Canis lupus

D

Gallus sp.

E

Felis domesticus

Pembahasan:

Gambar di atas adalah bakteriofag dari jenis T4. Bakteriofag merupakan virus yang memiliki inang bakteri, seperti Eschericia coli. Bakteriofag tersusun dari protein yang menyelubungi genom DNA atau RNA, Bakteriofag memiliki dua macam cara untuk mereplikasikan dirinya, yaitu daur litik dan daur lisogenik. Replikasi tersebut baru dapat dilakukan ketika virus ini telah masuk ke dalam sel inangnya (bakteri).

Jadi jawaban yang benar untuk pertanyaan di atas adalah Eschericia coli.


*Homo sapiens atau manusia merupakan inang untuk virus COVID-19, virus flu burung, dan rabies.

*Canis lupus atau anjing merupakan inang untuk virus rabies.

*Gallus sp. atau ayam merupakan inang untuk virus flu burung.

*Felis domesticus atau kucing merupakan inang untuk virus rabies.

Video
31 Januari 2022
Cara Hidup dan Reproduksi Virus | Biologi | Kelas X
Rangkuman

Siswa

Ingin latihan soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Guru

Ingin akses bank soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Soal Populer Hari Ini

Cek Contoh Kuis Online

Kejar Kuis

Cek Contoh Bank Soal

Kejar Soal