Bank Soal IPA SD Jenis Magnet

Soal

Pilgan

Di bawah ini merupakan hal - hal yang dapat dilakukan untuk menambah kekuatan elektromagnet pada kumparan, kecuali...   

A

menambah kuat arus   

B

menambah jumlah lilitan

C

mengurangi kuat arus dan mengurangi jumlah lilitan   

D

memasukkan inti besi lunak pada tengah kumparan

Pembahasan:

Menambah kekuatan elektromagnet dapat dilakukan dengan menambah arus, menambah lilitan, dan memasukkan inti besi lunak di tengah kumparan.

Video
18 Maret 2020
Jenis Magnet | IPA | Kelas VI
Rangkuman
28 Mei 2020
Bab 5 | Bagian Tubuh Hewan | IPA | Kelas 4

Siswa

Ingin latihan soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Guru

Ingin akses bank soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Soal Populer Hari Ini

Cek Contoh Kuis Online

Kejar Kuis

Cek Contoh Bank Soal

Kejar Soal