Bank Soal Kimia SMA Hidrokarbon

Soal

Pilgan

Berdasarkan rumus senyawa berikut, yang memiliki titik didih paling tinggi adalah .... 

A

C3H8

B

C3H6

C

C4H10

D

C4H8

E

C4H9

Pembahasan:

Titik didih senyawa hidrokarbon dapat dilihat dari banyaknya atom C dan jenis ikatannya. Penjelasannya yaitu:

  • Semakin banyak atom C dalam senyawa maka titik didih akan semakin tinggi
  • Semakin banyak jumlah ikatan rangkap maka titik didih semakin tinggi
  • Jika dua senyawa memiliki jumlah atom C yang sama namun jenis ikatannya berbeda, maka senyawa yang memiliki titik didih paling tinggi adalah senyawa yang memiliki ikatan rangkap.


Penjelasan masing-masing pilihan jawaban dapat dilihat pada tabel berikut:


Jadi, rumus senyawa yang memiliki titik didih paling tinggi adalah C4H8, karena mengandung ikatan rangkap yang ikatannya lebih kuat sehingga untuk memutuskan ikatannya dibutuhkan energi yang besar, akibatnya titik didihnya akan lebih tinggi.

Video
23 Januari 2022
Materi dan Klasifikasinya | Kimia | Kelas X
Rangkuman

Siswa

Ingin latihan soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Guru

Ingin akses bank soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Soal Populer Hari Ini

Cek Contoh Kuis Online

Kejar Kuis

Cek Contoh Bank Soal

Kejar Soal