Bank Soal Bahasa Indonesia SD Menulis Puisi Anak

Soal

Pilgan

Siswa kelas 2 SD Mahardika diminta untuk menulis puisi. Puisinya adalah tentang orang yang menjadi pahlawan kehidupan bagi masing-masing siswa. 

Yang tidak bisa dijadikan puisi oleh mereka adalah ....

A

B

C

Pembahasan:

Orang dalam kehidupan kita yang bisa disebut pahlawan adalah

→ ibu

→ guru

Ibu dan guru bisa disebut pahlawan.

Orang tua bisa disebut pahlawan karena telah mengasuh kita dengan penuh perjuangan. Guru bisa disebut pahlawan karena telah mendidik kita menjadi orang pandai.

Yang tidak bisa dijadikan puisi dengan tema pahlawan kehidupan adalah

→ teman yang nakal

Teman yang nakal tidak bisa kita jadikan pahlawan. Kita harus hati-hati dengan teman yang nakal karena mereka biasanya suka memancing untuk bertengkar. Kalau bisa, kita justru harus menasihatinya.


(Sumber gambar: freepik.com)

Video
03 Mei 2020
Kehidupan Dunia Laut Dalam
Rangkuman
15 Januari 2021
Bab 4 | Gagasan Pokok Teks | Bahasa Indonesia | Kelas 4

Siswa

Ingin latihan soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Guru

Ingin akses bank soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Soal Populer Hari Ini

Cek Contoh Kuis Online

Kejar Kuis

Cek Contoh Bank Soal

Kejar Soal