Bank Soal Bahasa Indonesia SD Menulis Laporan

Soal

Pilgan

Bacalah laporan berikut!

Rumah berada di lingkungan yang hijau, sejuk, dan sehat. Halaman di sekitar rumah [...]. Lingkungan rumah yang bersih membuat pemiliknya merasa nyaman.

Kata yang tepat untuk melengkapi bagian yang rumpang pada laporan di atas adalah ....

A

ada sedikit sampah

B

bersih dari sampah

C

dipenuhi kupu-kupu

Pembahasan:

Gambar di atas menunjukkan keadaan berikut.

  • Lingkungan rumah hijau, sejuk, dan sehat.
  • Halaman di sekitar rumah bersih dari sampah.
  • Lingkungan rumah yang bersih menimbulkan rasa nyaman.

Jadi, kata yang tepat untuk mengisi bagian yang rumpang pada laporan di atas adalah bersih dari sampah.

Rumah berada di lingkungan yang hijau, sejuk, dan sehat. Halaman di sekitar rumah bersih dari sampah. Lingkungan rumah yang bersih membuat pemiliknya merasa nyaman.

Video
06 Agustus 2022
Menulis Laporan | Bahasa Indonesia | Kelas II
Rangkuman
15 Januari 2021
Bab 4 | Gagasan Pokok Teks | Bahasa Indonesia | Kelas 4

Siswa

Ingin latihan soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Guru

Ingin akses bank soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Soal Populer Hari Ini

Cek Contoh Kuis Online

Kejar Kuis

Cek Contoh Bank Soal

Kejar Soal