Bank Soal IPA SMP Struktur dan Fungsi Jaringan

Soal

Pilgan

Pada lapisan endodermis akar, terdapat titik-titik bagian yang menebal yang disebut sebagai pita Kaspari. Pita Kaspari berfungsi sebagai ….

A

penyimpan cadangan makanan dan air

B

pemisah antara korteks dan silinder pusat (stele)

C

pengatur jalannya mineral yang diserap oleh akar ke silinder pusat

D

pelindung lapisan bagian dalam dari gangguan lingkungan luar

Pembahasan:

Akar terdiri dari epidermis, korteks, endodermis, dan stele. Endodermis adalah bagian yang memisahkan antara korteks dan silinder pusat (stele). Dinding sel endodermis dapat mengalami penebalan oleh zat suberin, lignin, atau selulosa yang disebut dengan pita Kaspari. Pita Kaspari berfungsi sebagai pengatur jalannya mineral yang diserap oleh akar ke silinder pusat (stele).

K13 Kelas VIII IPA Biologi Struktur dan Fungsi Tumbuhan Struktur dan Fungsi Jaringan Skor 2
Memahami LOTS
Video
13 Oktober 2020
Struktur dan Fungsi Jaringan | IPA | Kelas VIII
Rangkuman
28 Mei 2020
Bab 5 | Bagian Tubuh Hewan | IPA | Kelas 4

Siswa

Ingin latihan soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Guru

Ingin akses bank soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Soal Populer Hari Ini

Cek Contoh Kuis Online

Kejar Kuis

Cek Contoh Bank Soal

Kejar Soal