Diketahui:
f(x)=5(31)2x digeser ke kanan 1 satuan, lalu digeser ke bawah 3 satuan menghasilkan grafik fungsi h(x).
Ditanya:
Nilai h(−2)−h(0)=?
Jawab:
Diketahui f(x)=5(31)2x.
Ingat bahwa,
untuk a>0, grafik y=f(x−a) artinya menggeser grafik y=f(x) sejauh a ke arah kanan pada sumbu X
untuk b>0, grafik y=f(x)−b artinya menggeser grafik y=f(x) sejauh b ke arah bawah pada sumbu Y.
Dari informasi yang diberikan, didapatkan bahwa h(x)=f(x−1)−3.
Dengan demikian,
h(−2)−h(0)=(f(−2−1)−3)−(f(0−1)−3)
=f(−3)−3−f(−1)+3
=f(−3)−f(−1)
=5(31)2(−3)−5(31)2(−1)
=5(31)−6−5(31)−2
=5((31)61)−5((31)21)
=5(36)−5(32)
=5⋅729−5⋅9
=5(729−9)
=5(720)
=3.600
Jadi, nilai dari h(−2)−h(0) adalah 3.600.