Perhatikan penggalan buku nonfiksi berikut.
Sultan Hamengku Buwono IX lahir pada hari Sabtu Pahing tanggal 12 April 1912 di kampung Sompilan, Jalan Ngasem 13, Yogyakarta. HB IX merupakan putra dari R.A. Kustilah dengan Sultan Hamengku Buwono VIII. HB IX adalah putra kedua belas. Ketika lahir, HB IX diberi nama G.R.M. Dorojatun. Kedua orang tua HB IX memberikan nama tersebut agar pada kemudian hari, Dorojatun memiliki derajat yang tinggi, dapat mengemban kedudukan yang luhur, dan selalu memiliki budi pekerti yang baik.
(Sumber: Biografi Pahlawan Nasional: Sultan Hamengku Buwono IX dengan penyesuaian)
Tanggapan yang sesuai dengan penggalan buku nonfiksi tersebut adalah …