Latihan Bahasa Indonesia Kelas VIII Teks Persuasi
# 4
Pilgan

Ciri kebahasaan yang membedakan teks persuasi dengan jenis teks lain adalah ....

A

menggunakan pernyataan fakta yang berupa data konkret berupa keterangan tempat, waktu, ukuran, dan lain sebagainya

B

menggunakan bahasa sastra atau metafora untuk memberi efek kepada pembaca

C

menggunakan pernyataan ajakan atau larangan untuk mendorong seseorang melakukan sesuatu

D

menggunakan isitilah teknis atau istilah dalam bidang keilmuan tertentu

Pembahasan:

Teks persuasi mempunyai ciri kebahasaan khusus yang berbeda dengan jenis teks lain. Ciri kebahasaan tersebut yaitu adanya kata ajakan atau bujukan untuk melakukan sesuatu sesuai yang diinginkan penulis.

Jadi jawaban yang benar adalah menggunakan pernyataan ajakan atau larangan untuk mendorong seseorang melakukan sesuatu.