Cermati penggalan teks wawancara berikut!

(Sumber gambar: freepik.com)
Bianca: Indonesia masih belum bisa membudayakan mengantri di tempat umum. Menurut Bapak, apa akar utama dari masalah ini?
Narasumber: Kedisiplinan dan toleran menjadi akar utama masalah mengantri bangsa Indonesia. Padahal dengan mengantri, masyarakat Indonesia bisa mempelajari banyak hal, contohnya menghargai satu sama lain, menghargai hak orang lain, hingga biasa disiplin waktu.
(Dikutip dari qiwii.id, dengan penyesuaian)
Kata yang tidak baku di dalam penggalan teks wawancara tersebut adalah ...