Latihan Bahasa Indonesia Kelas II Menulis Cerita
# 8
Pilgan

Perhatikan cerita berikut ini.



setiap malam, rina belajar ditemani ibunya. rina mengerjakan tugas dengan dibantu ibu? ibu mengajari rina dengan sabar!

Perbaikan penulisan kalimat-kalimat pada cerita tersebut adalah …

A

Setiap malam, rina belajar ditemani ibunya. Rina mengerjakan tugas dengan dibantu ibu. Ibu mengajari rina dengan sabar.

B

Setiap malam, Rina belajar ditemani ibunya. Rina mengerjakan tugas dengan dibantu ibu? Ibu mengajari Rina dengan sabar.

C

Setiap malam, Rina belajar ditemani ibunya. Rina mengerjakan tugas dengan dibantu ibu. Ibu mengajari Rina dengan sabar.