Latihan Bahasa Indonesia Kelas II Menulis Cerita
# 6
Pilgan

Perhatikan gambar berikut!

Cerita yang tepat sesuai gambar di atas dengan memperhatikan huruf kapital dan tanda baca yang tepat adalah ...

A

rina adalah anak yang berbakat di bidang musik. sejak SD, ia sudah belajar bermain gitar. rina sering bermain gitar di tepi danau dekat rumahnya.

B

Rina adalah anak yang berbakat di bidang musik! Sejak SD, ia sudah belajar bermain gitar. Rina sering bermain Gitar di tepi danau dekat rumahnya.

C

Rina adalah anak yang berbakat di bidang musik. Sejak SD, ia sudah belajar bermain gitar. Rina sering bermain gitar di tepi danau dekat rumahnya.