Latihan Bahasa Indonesia Kelas VI Mengembangkan Informasi
# 5
Pilgan

Ani telah selesai membaca satu bab tentang kerajaan Sriwijaya dan menuliskan kembali secara ringkas.

(1) Kerajaan Sriwijaya berdiri sekitar abad ke-7 Masehi. (2) Letaknya di Muara Takus, tepatnya pada pertemuan dua aliran sungai, yaitu Sungai Kampar Kanan dan Sungai Kampar Kiri. (3) Sriwijaya mencapai puncak kejayaan pada masa pemerintahan dengan Balaputradewa. (4) Kegiatan perdagangan dan pelayaran menjadi mata pencaharian utamanya sehingga Sriwijaya dikenal sebagai kerajaan maritim.

Kalimat tidak efektif ditunjuk oleh nomor ....

A

(1)

B

(2)

C

(3)

D

(4)