Latihan Bahasa Indonesia Kelas X Menulis Teks Laporan Hasil Observasi
# 5
Pilgan

Kesalahan penulisan kata berimbuhan terdapat pada kalimat …

A

Untuk menjaga kesehatan, kita harus mengonsumsi makanan sehat secara rutin.

B

Masyarakat perlu hati-hati dalam mengkritik di media sosial agar tidak terjerat hukum.

C

Menyontek sudah dianggap hal biasa oleh sebagian siswa karena banyak yang melakukan.

D

Ada negara lain yang pernah mengklaim beberapa kebudayaan milik Indonesia.

E

Pada masa pandemi, banyak masyarakat yang masih tidak mentaati protokol kesehatan.