Latihan Bahasa Indonesia Kelas IX Menulis pidato persuasif
# 2
Pilgan

Cermati urutan berikut!

  1. Memilih dan menentukan topik yang akan ditulis.
  2. Menentukan tujuan pidato tersebut.
  3. Mengumpulkan data untuk mendukung argumen atau alasan.
  4. Menyusun kerangka pidato.
  5. Pembahasan dengan mengembangkan kerangka pidato. 


Urutan di atas adalah urutan untuk ....

A

menyusun pidato persuasif

B

menyusun kebahasaan pidato persuasif

C

menyimpulkan isi pidato persuasif

D

mengetahui ciri-ciri pidato persuasif