Latihan Biologi Kelas XI Organ dan Sistem Respirasi Manusia
# 3
Pilgan

Selain berfungsi dalam proses mengambil dan mengembuskan udara dari atau ke atmosfer, organ penyusun sistem pernapasan yakni hidung juga berfungsi sebagai indra penciuman. Pada hidung, sel-sel yang berperan sebagai reseptor utama pada indra penciuman adalah ....

A

sel darah merah

B

sel olfaktori

C

sel leukosit

D

sel lemak

E

sel tulang rawan hialin