Pada ruang tertutup dan tekanan tetap direaksikan batu pualam dengan larutan asam klorida sehingga terjadi reaksi:
CaCO3(s) + 2HCl(aq) ⟶ CaCl2(aq) + H2O(l) + CO2(g)
jika diketahui ΔH f0 CaCO3 = -1.206,9 kJ/mol, ΔHf0 HCl = -92,3 kJ/mol, ΔHf0 CaCl2 = -795,42 kJ/mol, ΔHf0 H2O = -241,5 kJ/mol dan ΔHf0 CO2 = -393,5 kJ/mol, maka nilai perubahan entalpi reaksi tersebut adalah ....