Latihan Bahasa Indonesia Kelas II Kosakata dan Konsep-Lingkungan Sehat dan Tidak Sehat
# 6
Pilgan

Perhatikan pernyataan berikut!

(1) Ibu dan Jeni membersihkan rumah yang kotor dan berantakan.

(2) Lantai rumah terlihat bersih.

(3) Ibu mengepel lantai, sementara Jeni membersihkan dinding.

(4) Kondisi rumah menggambarkan lingkungan yang sehat.

Pernyataan yang tidak menggambarkan ilustrasi di atas adalah ....

A

(1) dan (3)

B

(2) dan (3)

C

(2) dan (4)