Bank Soal Bahasa Indonesia SD Prediksi

Soal

Pilgan

Pekan lalu, ayah mengajak kami pergi ke Jakarta Convention Center. Di sana sedang berlangsung bazar buku. Ketika sedang asyik melihat buku tentang kerajinan tangan, tiba-tiba ayah memanggil. "Naura, lihat sini. Ada pertunjukan lenong?" kata ayah.

Penggunaan tanda baca yang tidak tepat pada kalimat yang dicetak miring adalah ....

A

tanda koma (,) dan tanda titik (.)

B

tanda titik (.) dan tanda tanya (?)

C

tanda koma (,) dan tanda tanya (?)

D

tanda tanya (?) dan tanda petik (“ “)

Pembahasan:

Penulisan tanda baca yang tepat yaitu:

"Naura, lihat sini! ada pertunjukan lenong." kata ayah.

Kesalahan tanda baca pada kalimat tersebut yaitu penggunaan tanda titik (.) dan tanda tanya (?). Tanda titik seharusnya diganti dengan tanda seru (!) karena berisi ajakan ayah kepada Naura dan tanda tanya seharusnya diganti dengan tanda titik (.) karena kalimat tersebut bukan pertanyaan, namun akhir pernyataan.

Video
16 Maret 2020
Sudut | Matematika | Kelas IV
Rangkuman
08 April 2020
Bangun Datar | Matematika | Kelas 4 | Tema 4 Berbagai Pekerjaan | Subtema 1 Jenis-jenis pekerjaan...

Siswa

Ingin latihan soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Guru

Ingin akses bank soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Soal Populer Hari Ini

Cek Contoh Kuis Online

Kejar Kuis

Cek Contoh Bank Soal

Kejar Soal