Bank Soal Kimia SMA Konsep Larutan Penyangga dan Sistem Penyangga

Soal

Pilgan

Jika metabolisme menghasilkan zat yang bersifat asam dalam cairan intra sel, ion H+ akan bereaksi dengan ....

A

PO43-

B

OH-

C

HPO42-

D

H2O

E

H2PO4-

Pembahasan:

Dalam cairan intra sel terdapat sistem penyangga H2PO4- dan HPO42- untuk menjaga pH jika metabolisme menghasilkan zat yang bersifat asam atau basa.

Jika metabolisme menghasilkan zat yang bersifat asam, ion H+ akan bereaksi dengan HPO42- (basa konjugasi) sesuai dengan reaksi: H+ + HPO42- ↔ H2PO4-

Jadi, jika metabolisme menghasilkan zat yang bersifat asam dalam cairan intra sel, ion H+ akan bereaksi dengan HPO42-.

Video
28 April 2022
Konsep Larutan Penyangga dan Sistem Penyangga | Kimia | Kelas XI
Rangkuman

Siswa

Ingin latihan soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Guru

Ingin akses bank soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Soal Populer Hari Ini

Cek Contoh Kuis Online

Kejar Kuis

Cek Contoh Bank Soal

Kejar Soal